How to make your own candy


Sejak pengalaman Birthday party Tata, aku suka dengan  Swril Lollipop. Bukan untuk dimakan, tapi aku suka sekali dengan proses pembuatannya. Rasanya seperti mimpi masa kecil, I HAVE MY OWN CANDY!! yum…. Proses pembuatan candy ini aku pelajari bersama sahabatku Ria yang senang cuba-cubau. Ria itu memang hebat, semangatnya tetap tinggi walau berkilo-kilo gula pasir gagal jadi simen tetap cuba lagi…. (*two thumbs up for her*)


Membuat Swirl Lollipop itu tak susah. Teorinya tak susah, tapi memang ada hal-hal yang sepertinya simple tapi effect nya besar untuk menentukan hasil/kegagalan dari pembuatan specimen ini. Pemilihan ketebalan loyang, suhu yang harus terus dijaga, proses campuran gula yang sangat berpengaruh, timing yang baik untuk mengolah campuran, teknik pencampuran warna, dan masih banyak the do and dont yang kami pelajari selama proses ini.
And it’s time to share. Semoga kebahagiaan pembuatan lollipop ini juga dapat dinikmati rakan-rakan lain. Jangan lupa gosok gigi ya setelah makan gula-gula… ^_^
Alat dan bahan :
  • Gula satu kg
  • Glucose 250 ml (beli di kedai bahan kimia lebih murah daripada beli di kedai khusus kuih — materialnya sama)
  • Air 250 ml
  • Perasa : Strawberry/ vanilla/ mint
  • Pewarna : pink, orange, blue, dsb.
  • Thermometer
  • Panci
  • Cookie sheet (kertas kuih anti lengket)
  • Lollipop stick (atau lidi sate yang bagus)
  • Spatula dan Gunting (yang sudah disalut mentega)
  • Loyang 20x30x3 cm = dua buah (ukuran loyang ini penting.. sudah pernah dicuba dengan loyang lain yang lebih tebal dan hasilnya gagal)
  • Sarung tangan anti panas
  • Untuk membungkus: plastik kaca / wrapping film, kawat/pita, sellotape
Alat dan Bahan 1
Alat dan Bahan
Jenis loyang yang dipakai
Cara membuat:
  1. Masukkan gula + air kedalam panci, kacau sehingga rata, tambahkan glucose, panaskan di atas api hingga mencapai + 130degC (celupkan thermometer)
    * jangan diaduk ketika memasak
    * waktu memasak + 28 minit
Penambahan Glukosa
Aduk cepat setelah penambahan rasa
Suhu harus dijaga
  • Matikan api, segera tambahkan perasa, kacau cepat.

Penambahan Rasa
  • Bagi 2 adunan, tuang ke dalam 2 loyang yang sudah dilapisi kertas kuih, tutup permukaannya dengan kertas kuih, biarkan hingga sejuk.

Setelah cukup dingin adonan dilepas dari kertas roti
Adonan dilipat tertutup supaya proses pendinginan tidak terlalu cepat
Tunggu sampai dingin
Penuangan adonan ke loyang
  • Setelah sejuk (+ 28 minit), ambil sebagian2 menggunakan spatula dan gunting, beri pewarna.
    *  untuk warna putih, adonan cukup ditarik-tarik dengan kedua tangan hingga putih.

Pembagian adonan bisa menggunakan gunting
Adonan yang sudah bisa dibentuk
  • Adunan yang besar lalu kita pipihkan dengan cara menarik perlahan-lahan di kepalan tangan. Pilin, putar, bentuk sesuai selera
Adonan yang telah diwarnai mulai bisa diolah-ditarik-dibentuk
Proses pewarnaan
  • Cucukkan stik (sambil menusuk sambil memutar)
  • Biarkan mengeras
  • Bungkus dengan plastik kaca, sellotape dan pita.